Pj. Bupati Hary Agung Prabowo, Kapolres AKBP Ary Sudrajat, beserta jajaran Forkopimda melakukan pengecekan kesiapan personel dalam pengamanan perayanaan Natal 2024 di sejumlah gereja dan Pos Pengamanan, Selasa 24 Desember 2024